Wednesday, April 22, 2009

MAMA BAGIKU

Bagiku Mama adalah Seseorang Yang Sungguh Mulia

Mama melahirkan kita sambil menangis kesakitan. Masihkah kita menyakitkannya? Masih mampukah kita tertawa melihat penderitaannya? Mencaci makinya? Melawannya? Memukulnya?Mengacuhkannya? Meninggalkannya? Mama tidak pernah mengeluh membersihkan kotoran kita waktu masih kecil,Memberikan ASI waktu kita bayi, Mencuci celana kotor kita,Menahan derita,Menggendong kita sendirian.Di saat mamamu tidur, coba kamu lihat matanya dan bayangkan matanya takkan terbuka untuk selamanya...tangannya tak dapat hapuskan air matamu dan tiada lagi nasihat yang sering kita abaikan.. bayangkan mamamu sudah tiada..apakah kamu cukup membahagiakannya...apakah kamu pernah berfikir betapa besar pengorbanannya semenjak kamu berada di dalam perutnya... I LOVE U MOTHER

No comments: